If you believe very strongly in something. Stand up and fight it
2021
-
Bulan Ramadan, Mari Puasa Penggunaan Plastik.
Bulan Ramadan menjadi suatu bulan suci sekaligus menjadi ibadah yang dinanti-nantikan oleh saudara muslim kita yang terkasih. Pasalnya saat bulan Ramadan, umat muslim menjalankan puasa dalam segala hal, baik menahan rasa lapar, haus, dan menahan hawa nafsu sekalipun. Inilah yang kemudian menjadi ibadah bagi umat muslim karena harus melaksanakan puasa dalam bulan suci Ramadan. Maksud
-
ARGUMENTUM AD HOMIEM: SEBUAH KESESATAN BERPIKIR
Di dalam menjalani kehidupan sehari-hari, interaksi sosial menjadi hal yang tidak akan terlewatkan. Mulai dari interaksi bersama orang tua, saudara, teman, di media sosial, dan orang yang sekalipun tidak kita kenali sebelumnya. Dalam menjalani interaksi, terkadang dapat memicu perdebatan atas topik yang sedang dibahas. Perdebatan memanglah hal yang wajar dalam kehidupan sehari-hari manusia. Tidak ada
-
INDONESIA: SALAH SATU NEGARA DENGAN NILAI PPN TERTINGGI DI ASEAN
Pajak Pertambahan Nilai (PPN) di Indonesia akan menjadi yang paling tinggi di ASEAN. Penyebabnya adalah adanya peraturan mengenai kenaikan PPN menjadi 12 persen yang akan ditetapkan pada 1 Januari 2025 mendatang. Jika dibandingkan dengan negara-negara maju di Asia Tenggara seperti Singapura dan Brunei, masing-masing negara tersebut menerapkan PPN sebesar 9 persen dan 0 persen.
-
Keluh Kesah Seorang Mahasiswa
Saya adalah mahasiswa sosiologi semester 5 yang belum tahu lulus akan jadi apa. Dua setengah tahun belajar sosiologi, saya kira akan memberikan arahan kepada saya kedepanya akan jadi apa, ternyata sama saja seperti pada saat maba. Masih belum tahu akan jadi apa. Saya adalah siswa lulusan SMK jurusan teknik gambar mesin yang lanjut ke prodi
-
KERETA TIBA PUKUL BERAPA
-Daniel Bakti Sianturi- Lagu ini tercipta berawal dari masa muda seorang Iwan Fals. Isi dari lagu ini berupa kritik atas jadwal kereta kala itu yang sering mengalami keterlambatan. Lagu ini tercipta karena kisah pribadi yang dialami oleh Iwan Fals sendiri. Kala itu Iwan hendak menjemput temannya di suatu stasiun kereta. Akan tetapi kedatangan kereta temannya
-
Inisiasi Fakultas dan Lingkaran Setan
Yosef Triyoga Saputra Akhir-akhir ini inisiasi mahasiwa baru sedang dilaksanakan, tidak terkecuali Universitas Atma Jaya Yogyakarta. Inisiasi mahasiswa baru dibagi menjadi 2 tahap, yaitu inisiasi unversitas dan inisiasi fakultas. Inisiasi sendiri bertujuan untuk mengenalkan kehidupan kampus serta berbagai macam hal yang perlu diperkenalkan kepada mahasiswa baru. Seperti peraturan, dosen pengajar, hingga KPKS atau UKM